Mazda Jual Teknologi Sky Active



mazda
Share:
Sumber : caradvice | Author : -
Teknologi mesin SkyActiv

Hiroshima, KompasOtomotif - Mazda saat ini sedang mencari mitra bisnis guna menyelamatkan perusahaan yang kini sedang mengalami masalah keuangan. "Kami mempertimbangkan semua kemungkinan untuk menghasilkan lebih banyak modal demi kepentingan bisnis. Tidak menutup kemungkinan teknologi SkyActive akan dijual ke produsen lain," ungkap Takashi Yamanouchi, CEO Mazda yang diberitakan hari ini
Mazda memperkirakan rugi bersih tahun fiskal 2011 mencapai 100 milyar Yen atau sekitar Rp 11,4 trilyun dan merupakan yang terburuk selama 11 tahun belakangan. Sama dengan perusahaan asal Jepang lainnya, penurunan ini disebabkan bencana tsunami dan juga banjir Thailand. Padahal, Mazda mendulang sukses cukup besar di Australia melalui model Mazda3 sebagai mobil terlaris di sana dengan pangsa pasar meningkat dari 8,2 menjadi 8,8 persen atau  1.250.000 unit.
Sebelumnya, Mazda juga sempat menjual sahamnya di 2009 untuk mendapatkan dana segar sebesar 1,13 milyar dolar Australia atau sekitar Rp 10,86 trilyun. Dana tersebut digunakan untuk mengembangkan teknologi - teknologi terbaru termasuk SkyActiv.

» Read More...

BlackBerry Terbaru 2012


BlackBerry Porsche Terbaru 2012

BlackBerry Porsche Terbaru 2012 - Blackberry baru-baru ini telah meluncurkan generasi terbarunya yaitu BlackBerry Porsche dan kelebihan dari BlackBerry Porsche ini adalah pilihan material eksklusif seperti bingkai stainless steel, back cover kulit, keyboard QWERTY berupa pahatan, dan display sentuh yang jernih.

P’9981 Porsche dilengkapi dengan  prosesor 1,2 GHz dan teknologi layar Liquid GraphicsTM kemampuan rekaman video HD, grafik resolusi tinggi 24-bit, mendukung aplikasi augmented reality terbaru dan dukungan built-in NFC (Near Field Communications).

Produk BlackBerry Porsche  ini hadir dengan memori on-board 8 GB yang dapat ditingkatkan hingga 40 GB dengan microSD. Sedangkan sistem operasinya adalah BlackBerry 7.

Berikut Spesifikasi Lengkap BlackBerry Porsche P'9981
  • BlackBerry OS 7.0
  • CPU 1.2 GHz processor, Qualcomm MSM8655 chipset
  • RAM 768 MB
  • 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan 3G Network: HSDPA 850 / 1900 / 2100
  • Dimensi 115 x 67 x 11.3 mm
  • HSDPA 14.4Mbps, HSUPA 5.76Mbps
  • QWERTY keyboard
  • Optical trackpad
  • Multi-touch input method
  • Berat 155 g
  • Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size 640 x 480 pixels, 2.8 inches (286 ppi pixel density)
  • Accelerometer sensor for auto-rotate
  • Proximity sensor for auto turn-offAlert types Vibration, Polyphonic(64), 
  • MP3 ringtonesLoudspeaker
  • 3.5mm jackMemori internal 8 GB storage, microSD, up to 32GB
  • Wi-Fi 802.11 b/g/n, dual-band
  • Bluetooth, v2.1 with A2DP, EDR
  • microUSB v2.0
  • Kamera 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
  • Geo-tagging, face detection, image stabilization
  • Video, 720p
  • SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
  • A-GPS support
  • Active noise cancellation with dedicated mic
  • NFC support
  • MP3/eAAC+/Flac/WAV player, MP4/H.263/H.264 player
  • Standard battery, Li-Ion 1000 mAh, Stand-by Up to 348 h, Talk time: Up to 5 h 30 min

Sebenarnya BlackBerry Porsche sudah beberapa lama dipasarkan di Indonesia namun baru versi black market (BM). Sedangkan untuk harganya dibanderol saat itu di kisaran Rp 23 juta.

» Read More...

Honda Perkenalkan CVT Baru yang Bikin Lebih Irit.

cvt honda 460x306 Honda Perkenalkan CVT Baru yang Bikin Lebih Irit
TOKYO (DP) — Honda mengumumkan keberhasilannya mengembangkan continuously variable transmission (CVT) untuk mobil menengah. CVT terbaru ini secara signifikan mampu meningkatkan performa dan lebih irit bahan bakar minyak (BBM).
Kehadirannya merupakan bagian dari Honda yang dinamakan Dreams Technology Series. Sebagai rangkaian revolusi teknologi generasi terbaru untuk mobil-mobil Honda di masa depan.
Untuk meningkatkan konsumsi BBM yang lebih ekonomis CVT terbaru ini digandengkan dengan  idle stop system dan pompa oli elektrik (electric oil pump). CVT anyar ini 5 persen lebih ekonomis dari CVT sebelumnya. Katanya, 10 persen lebih irit dari transmisi otomatis 5-speed (dibandingkan dengan transmisi di Honda).
CVT baru ini untuk pertama kalinya terpasang di Honda Step WGN 2013 dan Step WGN Spada 2013. Kedua model dibekali mesin 2,0-liter. Penyegaran meliputi grille, bumper, lampu belakang, dan penggunaan LED. [dp/Wyu]

» Read More...

Teknologi masa kini


img
Daily Mail

Aachen, Jerman - Mengemudi saat kemacetan paling tidak menyenangkan. Kaki pegal dan selalu membuat stres. Pabrikan mobil pun berupaya membuat perjalanan di kala macet makin menyenangkan.

Setelah Honda, Ford kini menawarkan sistem baru yang dinamai Traffic Jam Assist.

Dengan fitur ini, anda tinggal menekan tombol, dan biarkan mobil melaju sendiri, kaki Anda pun tidak perlu lagi menekan kopling, pedal rem, dan gas sementara tangan bebas dari kemudi. Jadi Anda tinggal santai saja menikmati kemacetan.

Fitur ini mati sendiri ketika kemacetan berlalu dan kendaraan melaju sekitar 30 mil per jam. Terlalu canggih? Tidak juga soalnya Ford menjanjikan dalam waktu tidak terlalu lama yakni 5 tahun, fitur ini bisa tersedia di beberapa model mobilnya.

Prototipe fitur ini tengah dites oleh Ford Eropa tepatnya di Aachen Jerman dan AS.

Bagaimana cara kerjanya?

Sistem ini menggunakan kamera dan radar yang ditempatkan di belakang kaca spion. Radar dan kamera ini seolah-olah membaca kondisi jalanan.

Sinyal itu kemudian dikirim ke otak CPU di mobil. Begitu sistem mendeteksi kemacetan, mobil akan bertanya--ya betul bertanya-- kepada pengemudi lewat voice command, apakah pengemudi tetap akan menyetir sendiri atau menyerahkan kontrol kemudi kepada sistem Traffic Jam Assist ini.

Jika jawaban pengemudi, iya, maka sistem ini akan mengambil alih fungsi pengendaraan mobil. Jangan khawatir mobil akan salah belok ketika mobil berada di tikungan, sistem ini menurut Ford sudah bisa mendeteksi berbagai rintangan dan jalur di jalan. Jadi mobil tetap bisa melaju dengan aman.

Direktur Pelaksana Ford Aachen, Pim van der Jagt menuturkan fitur ini tidak memiliki masalah.

"Itu bisa diterapkan sekarang, mobil tetap berada di tengah lajur, meski jalanan membelok. Mobil akan melaju, mengerem, dan mengemudi sendiri saat macet," ujarnya di Daily Mail.

» Read More...

Chery TX Bakal Menjadi Penantang Nissan Juke



Seakan tidak mau ketinggalan dengan pabrikan mobil asal Jepang, Amerika ataupun Eropa, pabrikan mobil asal negeri tirai bamboo yang sekaligus menjadi tuan rumah ajang Beijing Auto Show 2012 pun unjuk gigi dengan produk-produk terbaru mereka.
Salah satunya adalah Chery, pabrikan lokal yang belum lama ini setuju untuk berkolaborasi dengan Jaguar dan Land Rover ini mengeluarkan dua mobil konsep guna menunjukan kemampuan mereka dalam teknologi otomotif dunia.
Salah satunya adalah mobil dengan jenis crossover yaitu The TX Concept. Chery TX Concept memiliki lekukan dan garis tegas sepanjang bodynya, sehingga terlihat sangat elegan dan modern. Jika kelak mobil ini telah memasuki proses produksi, boleh jadi bakal menjadi salah satu saingan kelas crossover seperti nissan juke, yang patut untuk diperhitungkan.

» Read More...

Sistem Injeksi Mio J: Close Loop atau Open Loop.



Ada satu hal yang P2R belum dapatkan jawaban seputar Yamaha Mio J yaitu sistem injeksi yang dipakai apakah sudah close loop…??? Karena pihak Yamaha sendiri belum begitu detail dalam menjelaskan teknologi injeksi terbaru mereka yang berjuluk “Yamaha Mixture JET-Fuel Injection (YMJET-FI”. Belum beredar skema lengkap yang menunjukkan posisi sensor-sensor Mio J FI.

» Read More...

Diasil Silinder Yamaha Mio J Kurang Diminati Pecinta Bore-up


Posted by proud2ride in Yamaha.

Salah satu sukses penjualan Yamaha Mio sporty (versi karburator) karena mesinnya mudah diacak-acak buat balap. Gampang di bore-up untuk menaikkan kapasitas mesin. Akhirnya para pecinta balap liar, drag sampai matic race banyak yang mengandalkan Mio. Dimana-mana matic kencang identik dengan Mio, benar demikian bukan…???

» Read More...

Recent Post

Diberdayakan oleh Blogger.